Daftar Lagu 3rd Single JKT48 - Fortune Cookie in Love

Foto JKT48 Fortune Cookie in Love

Ristizona.com - Fortune Cookie in Love (Fortune Cookie Yang Mencinta) adalah single ketiga group idol JKT48 yang rilis pada 21 Agustus 2013. Single ini juga rilis bersamaan dengan dengan dirilisnya single Koisuru Fortune Cookie milik AKB48.

Single ini di jual dalam 2 versi : Edisi reguler dan Edisi teater. Versi reguler berisi CD + DVD + Foto asli anggota senbatsu (selembar dari 16 jenis yang ada, dimasukkan acak). Sedangkan versi teater berisi CD + Tiket acara bersalaman individual + Kartu remi (selembar dari 51 jenis kartu yang ada, dimasukkan acak).

Daftar lagu 3rd Single JKT48 - Fortune Cookie in Love


Edisi reguler
CD
  1. Fortune Cookie in Love (Fortune Cookie Yang Mencinta)
  2. First Rabbit
  3. Baby! Baby! Baby! - Passionate Prayer Version -
  4. Fortune Cookie in Love - English Version - Fortune Cookie Yang Mencinta - English Version -
DVD
  1. Fortune Cookie in Love Music Video (Fortune Cookie Yang Mencinta Music Video (PV)
  2. Fortune Cookie in Love Music Video Behind the Scenes (Fortune Cookie Yang Mencinta Music Video Behind the Scenes)

Edisi teater
CD
  1. Fortune Cookie in Love (Fortune Cookie Yang Mencinta)
  2. First Rabbit
  3. Baby! Baby! Baby! - Passionate Prayer Version